PENGARUH MOTIVASI INVESTASI, PENGETAHUAN INVESTASI DAN MODAL MINIMAL INVESTASI TERHADAP MINAT INVESTASI DI PASAR MODAL PADA MAHASISWA FEB UNIHAZ

Authors

  • helvoni mahrina Universitas Prof. Dr. Hazairin, SH, Bengkulu
  • Seftya Dwi Shinta Universitas Prof. Dr. Hazairin, SH

DOI:

https://doi.org/10.32663/jaz.v6i1.3705

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah  untuk mengetahui pengaruh motivasi investasi, pengetahuan investasi dan modal minimal investasi terhadap minat investasi pada mahasiswa di Fakultas Ekonomi dan Bisnis UNIHAZ. Objek penelitian ini adalah mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis UNIHAZ. Metode pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah purposive sampling.teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi berganda. Hasil penelitian menunujukan bahwa motivasi investasi, pengetahuan investasi dan modal minimal investasi berpengaruh signifikan terhadap minat investasi pada mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis UNIHAZ.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2024-01-03