PENGARUH SOFT SKILL DAN KETERAMPILAN BERWIRAUSAHA TERHADAP OPTIMISME FRESH GRADUATE

Authors

  • Fauzan
  • Okka Aditio Putra
  • Winny Lian Seventeen Universitas Prof. Dr. Hazairin, S.H

DOI:

https://doi.org/10.32663/hha9zb41

Keywords:

soft skill, keterampilan berwirausaha, wirausaha, optimisme fresh graduate

Abstract

Di era sekarang, kompetisi untuk menciptakan lapangan kerja bagi Fresh Graduate benar-benar ketat, sebab setiap perusahaan mencari karyawan yang punya kualitas tinggi.  Tambah lagi, lulusan dari Program Studi Manajemen di Universitas Prof Dr Hazairin S.H yang ada di Bengkulu yang juga ikut terlibat dalam situasi ini.  Variabel Soft Skill (X1) dan keterampilan berwirausaha (X2) berdampak positif pada optimisme Fresh Graduate (Y).  Uji-t, uji-f, korelasi berganda, determinasi, dan regresi berganda menunjukkan bahwa variabel keterampilan berwirausaha memberikan kontribusi yang lebih besar daripada variabel keterampilan lunak dalam menumbuhkan optimisme bagi lulusan program manajemen di UNIHAZ Bengkulu yang menyelesaikan masa studinya.  Sebaiknya, untuk meningkatkan intensitas pelatihan Soft Skill, karena pengaruh Soft Skill terhadap keyakinan positif Fresh Graduate di Program Studi Manajemen UNIHAZ Bengkulu lebih rendah dibandingkan dengan kemampuan berwirausaha mereka.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Downloads

Published

2025-12-31

How to Cite

PENGARUH SOFT SKILL DAN KETERAMPILAN BERWIRAUSAHA TERHADAP OPTIMISME FRESH GRADUATE. (2025). JAZ:Jurnal Akuntansi Unihaz, 8(2). https://doi.org/10.32663/hha9zb41